Bahan Membuat Cheese Cake Roti Tawar
- 5 lembar roti tawar.
- 700 ml susu cair.
- 165 gr keju.
- 9 sdm gula pasir.
- 2 sdm tepung maizena.
- 1 bungkus agar2 plain.
Langkah Memasak Cheese Cake Roti Tawar
- Siapkan bahan, potong kotak2 roti dan keju supaya gampang pas diblender.
- Masukkan semua bahan ke dalam blender, blender sampai halus.
- Setelah diblender lalu masak dan aduk2 terus sampai agak mengental, lalu taruh di atas cetakan, tunggu dan sajikan. Saya kasih toping keju diatasnya😊.
Get Latest Recipe : HOME