Semur jengkol adalah makanan khas Betawi,Jakarta. Semur jengkol ini adalah makanan yang benar benar popular di kawasan kota Jakarta sehingga telah menyebar ke wilayah Indonesia. Lihat juga resep Semur jengkol goreng enak lainnya!
Bahan Membuat Semur jengkol betawi
- 250 grm jengkol.
- 8 siung bawang merah.
- 5 siung bawang putih.
- 1 lembar daun salam.
- 1 batang serai.
- 5 biji kemiri.
- 3 butir cengkeh.
- 2 cm lengkuas.
- 1/2 sdm pala bubuk.
- 1/2 sdm merica bubuk.
- 1/2 sdm kaldu bubuk.
- secukupnya Motto.
- secukupnya Gula.
- secukupnya Kecap.
- 350 liter air buat kuah.
- 16 lembar daun jambu kelutuk buat rebus jengkol.
- Haluskan.
- 4 butir kemiri.
- 8 siung bawang merah.
- 5 siung bawang putih.
- 8 cabe merah keriting.
- 5 cabe besar.
Langkah Memasak Semur jengkol betawi
- Cuci bersih jengkol.
- Siapkan air dan 8 daun jambu kelutuk bersama jengkol selama 8 menit setelah matang buang air jengkol n tambahkan air n 8 jambu kelutuk bersama jengkol rebus jengkol hingga empuk selama 10 menit.
- Angkat n tiriskan setelah jengkol matang n geprek jengkol agar bumbu meresap.
- Panaskan minyak, tumis bumbu yang dihaluskan, daun jeruk, daun salam,lengkuas,cengkih n serai aduk rata kemudian beri garam, kaldu bubuk, pala bubuk n merica bubuk, gula,,motto tuang kecap n aduk rata.
- Masak hingga kuah agak mengental n surut n sesekali diaduk rata supaya bumbunya meresap.
- Siap disajikan kedalam mangkok dengan nasi hangat.
- Selamat mencoba..
Untuk beberapa orang, bau jengkol dapat membuatnya tidak suka, tetapi untuk penggemar jengkol, hidangan ini sangatlah. Semur jengkol merupakan masakan asli khas Betawi, Jakarta. Semur jengkol juga merupakan masakan yang sangat populer sehingga sudah menyebar keseluruh wilayah Indonesia. Resep dengan petunjuk video: Ini dia makanan asal Betawi yang rasa dan aromanya tak dapat dilupakan! Semur Jengkol! malam-malam. masak jengkol semur. yuhuuu. sebelum puasa makan semur jengkol.
Get Latest Recipe : HOME