Bahan Membuat Botok Tempe #Telur 3 in one
- 2 butir telur ayam ukuran besar.
- 100 gr tempe, potong-potong.
- 100 gr jamur tiram, iris2 atau sayat memanjang.
- 5 ekor udang, buang bagian kepala.
- 50 gr tepung tapioka.
- 100 gr paprika hijau, potong kecil-kecil.
- 30 gr bawang Bombay, iris kecil-kecil.
- 2 buah tomat ukuran sedang, iris-iris.
- 1 sdm saus tiram.
- 1/2 sdm kecap asin.
- 1 sdt merica bubuk.
- Bumbu halus :.
- 5 buah cabe rawit merah.
- 4 siung bawang putih.
- 3 butir bawang merah.
- 1/4 sdt terasi bakar.
- 1/4 sdt garam.
- 1 sdm gula pasir.
Langkah Memasak Botok Tempe #Telur 3 in one
- Siapkan semua bahan..
- Haluskan bumbu, uleg tempe bersamaan dengan bumbu halus, sampai tempe halus dan tercampur..
- Pindah ke wadah, masukkan telur ke dalam adonan tempe, aduk rata, lalu masukkan jamur, paprika hijau dan bawang bombay lalu aduk kembali..
- Tuangkan kecap asin, saus tiram, aduk rata..
- Siapkan daun dengan meletakkan sebentar di atas magic com, untuk membuat daun agak lemas saat membungkus. Bungkusi campuran tempe telur three in one satu persatu, beri irisan tomat dan udang 1 ekor di tiap-tiap bungkus..
- Panaskan panci pengukus, masukkan bungkusan tadi, kukus selama lebih kurang 25-30 menit..
- Botok tempe telur three in one siap disajikan dengan nasi hangat..
Get Latest Recipe : HOME